Apa Itu Dan Arti Health Di FF Ini Informasi Selengkapnya

Apa Itu dan Arti Health Di FF – Banyak hal menarik yang bisa kamu temui di game Free Fire Battlegrounds ini oleh karena itu saya tidak pernah bosan memberikan ulasan menarik tentang game ini untuk kalian semua. Dan perlu kamu ketahui bersama kini ada sebuah berita informasi yang membuat banyak survivor penasaran ingin mengetahui tentang arti health di ff.

Mungkin jika kalian yang belum pernah memainkan game free fire ini tentu saja ada yang menganggap game ini biasa saja, padahal jika kalian mainkan game ini beberapa kali saja maka pastinya akan sangat penasaran ingin memainkan game ini terus, dan menurut saya pribadi konsep yang ditawarkan dalam game free fire ini berbeda dari game battle royale lainnya.

Seperti yang kalian ketahui dalam game ini terdapat fitur menarik yang bisa kalian temui, contohnya saja seperti papan seluncul saat meluncur dari pesawat, dan fitur ini tidak dimiliki oleh game battle royale namun itu hanya salah satu fitur yang keren yang dimiliki oleh free fire, lalu untuk apa arti health di ff atau free fire ini kalian bisa menyimak ulasannya dibawah ini.

Apa Itu Health FF?
Saya yakin jika kamu paham berbahasa English tentunya kalian tahu bahwa kata Health merupakan bahasa english yang bila di terjemahkan maka artinya Kesehatan,lalu arti health di ff ini maka kesehatan karakter kamu.

Kamu pasti menyadari bahwa jika kamu memainkan game ff maka karakter kamu terdapat HP (Health Point) dan jika musuh menembakmu maka Health point kamu berkurang lalu jika habis maka kamu akan mati dan terelminasi dari pertempuran, karena itu pada saat memainkan game ini kalian harus memperhatikan Health Point (Poin Kesehatan) kamu sendiri.

Jika kamu bermain sembarangan dan tidak memiliki strategi dalam game ini maka musuh akan tahu lokasi kamu dan akan menembak tanpa kamu sadari, karenanya jika point kamu sedikit maka ada baiknya kamu bersembunyi agar tidak tertembak, namun dakam game free fire ini kamu bisa menggunakan item untuk memulihkan hp kamu.

Cara Menambah Health Point di FF
Item utama yang wajib kalian gunakan untuk menambahkan health power dalam game ini ialah item Medic kit, yang mana item medkit bisa kalian temukan di map dan tersebar secara random dan bila kamu menggunakan item ini maka hp kamu bisa bertambah hingga 50 point.

Lalu ada baiknya jika kamu mengumpulkan item ini paling tidak 5 hingga 10 buah untuk berjaga-jaga bila kalian melawan musuh yang pro dan hp kamu berkurang banyak.

Selain medkit kalian juga bisa menggunakan item jamur yang tersebar di seluruh map, namun jamur ini tidak akan menambahkan health point utama melainkan item jamur ini akan menambahkan health point tambahan yang akan muncul bila kalian memakan jamur.

Dan ini sangat berguna bila hp kamu tinggal sedikit lalu tidak memiliki medic kit, sebab nantinya jika kamu sudah memakan jamur dan kamu tertembak maka point yang akan berkurang bukanlah point utama melainkan point tambahan dari jamur ff ini.

Treatment gun meruapakan sebuat senjatan yang menyerupai senjata pistol namun bedanya ialah jika kamu menggunakan treatment gun dan menembakannya ke teman satu grup kamu maka health point mereka bertambah sebab fungsinya untuk menambahkan health point pada rekan satu tim, dan ini sangat berguna pada saat pertandingan antar squad.

Api unggun ini merupakan item premium yang bisa kalian dapatkan dari shop bisa juga dari hadiah login atau event, dan untuk menggunakan item ini kamu harus mempersiapkannya dulu saat di lobby game free fire.

Lalu pada saat permainan dimulai kamu gunakan item ini maka akan muncul api unggun, lalu karakter ff kamu karus mendekati api unggun tersebut maka health point kamu akan bertambah sebab item ini fungsi utamanya ialah untuk recovery HP jadi penting rasanya untuk membawa item ini saat pertempuran.

Dan pastikan saat menggunakan item api unggun posisi kamu harus terlindungi atau tersembunyi, bisa dalam bangunan atau dataran tinggi yang tidak terlihat oleh musuh, dengan begitu kalian kamu aman saat menggunakan item ini.

Baca Juga:

Tentunya kini kamu sudah tahu tentang apa itu dan arti health di ff ini, dan sekarang kalian tidak bingung lagi jika ada teman yang satu tim dengan kamu yang membahas tentang health ini, dan tentunya kini kalian sudah tidak penasaran lagi bukan?. Demikianlah ulasan ini semoga informasi ini bisa membantu.