Kenapa Admin Merekomendasikan Rom Miui 6 Lawas V6660 Untuk Xiaomi Redmi 2 Cari Tahu Alasannya Di Miuitutorialcom

Apa sih kelebihannya Miui 6 versi 6.6.6.0 KHJMICF sampai hati admin merekomendasikan rom lawas tersebut buat si Xiaomi Redmi 2 yang imut-imut? Apa tidak ada pilihan lain lagi? Kan sekarang Xiaomi Redmi 2 baik itu versi biasa maupun versi prime sudah lama mendapatkan Miui 8 terbaru. Jikalau Xiaomi Redmi 2 dipakaikan Miui 6 v6.6.6.0 lawas berarti sebuah kemunduran dong? Hayo..Hayo kalau admin buat tutorialnya pasti sudah ada penelusuran terlebih dahulu, dari pada banyak tanya lebih baik baca selengkapnya penjelasan admin berikut ini.

Kenapa Admin Merekomendasikan Rom Miui 6 Lawas v6.6.6.0 untuk Xiaomi Redmi 2? Cari Tahu Alasannya Di Miuitutorial.com
Hingga saat ini, Xiaomi sudah mengeluarkan Miui versi kedelapan atau yang lebih dikenal dengan Miui 8. Di dalam Miui 8 tersebut sudah pasti banyak membawa perubahan mulai dari tampilan, fitur, dan juga peningkatan performance sehingga membuat smartphone xiaomi kamu lebih nampak powerfull.

Lantas bagaimana dengan Miui lawas seperti Miui 6 yang admin bahas kali ini sehingga direkomendasikan untuk Xiaomi Redmi 2 terkhusus untuk versi 6.6.6.0? Mengingat Miui 6 v6.6.6.0 KHJMICF ini ditendem oleh Android Kitkat yang sudah 3 tingkat tertinggal dari Android versi terbaru sekarang (Nougat).

Usut punya usut berdasarkan pengalaman dari beberapa pengguna Xiaomi Redmi 2 (thanks to agan +M Ilham), khusus untuk v6.6.6.0 terkenal badaknya. Maksud badak di sini ialah terkenal irit penggunaan konsumsi daya baterai, cepat dalam proses pengisian baterai atau charging, lampu tidak kuning, ditambah performa buat gaming mantap sehingga dijuliki sebagai Miui 6 Satan.

Untuk spesifikasi sendiri, Miui 6 v6.6.6.0 KHJMICF ini tidak semegah fitur yang ada pada Miui 8 sekarang. Tapi kekurangan ini juga menjadi nilai plus pada Miui 6 karena sudah menjadi hukumnya jika fitur banyak pasti berbanding lurus dengan konsumsi daya baterai yang tinggi. Adapun fitur dari Miui 6 versi 6.6.6.0 KHJMICF sebagai berikut:

[Telepon]
New – Added flash notification light for incoming calls (Call settings – Incoming call settings – Flash when ringing) (04-23)
New – Interactive Voice Response (IVR) feature for India (07-15)
Optimization – Optimized answering button icon of Internet calls (04-21)

[Kontak]
Fix – Add contacts to blocklist function disappeared (04-22)
Fix – Sometimes, search contacts function could not be used (04-22)
Fix – FC error after checking SIM card storage (05-12)
Fix – Contacts app might not respond after logging out of Xiaomi account (05-12)
Fix – FC error caused by using single quotation marks when searching (05-21)
Fix – Lagging/ FC errors when importing or deleting SIM card contacts (05-27)

[Perpesanan]
New – Report junk messages feature (05-13)
Optimization – Optimized SMS conversation page UI style (05-12)
Optimization – Optimized contacts’ namecard UI in messages (05-13)
Optimization – MMS delivery status can be updated more quickly (05-28)
Fix – Contact info in SMS displayed incorrectly after switching language (04-14)
Fix – Deleting audio messages might cause FC error (04-14)
Fix – Contact info at the conversation page top left corner might overlap (04-14)
Fix – MMS that were not sent could not be resent (04-14)
Fix – Unsent SMS could not be sent automatically after Airplane mode was disabled (04-24)
Fix – UI display error when editing message recipient (05-13)
Fix – Mi Band ‘Vibrate for notifications’ feature did not work after receiving a MMS (05-20)
Fix – Messaging app would stop responding if there were too many receipts when sending group messages (05-20)
Fix – Sometimes Slideshow messages could not be sent (05-27)
Fix – Activating Mi Message prompt was inaccurate when using dual-SIM (07-15)

[Lockscreen, Status Bar, Notification Bar]
New – Added hotspot icon in status bar when portable hotspot is enabled (05-19)
New – Added charging icon in status bar (05-19)
New – Support displaying virtual network operators’ names (05-19)
New – Lockscreen music control (05-27)
New – Added unlocking gesture recognizing mechanism to avoid unlocking caused by misoperation (06-02)
Optimization – Launching speed of notifications managing page (05-27)
Fix – Sometimes, Gaussian Blur effect did not work when pulling down notification shade (05-12)
Fix – Sometimes, operator information displayed incorrectly for dual-SIM devices (05-12)
Fix – Sometimes Mi Band could not unlock screen (06-01)

[Home screen]
Fix – Icons disappeared when opening folders in Mi Space (04-16)
Fix – Home screen Wallpaper was enlarged after OTA update (04-16)
Fix – Locking apps had error when entering Recents page for the first time (05-12)

[Kamera]
Fix – Sometimes SD videos’ previews were stretched (06-11)
Fix – Sometimes, HDR button displayed status incorrectly (06-11)

[Musik]
New – Sort music by name, date, and language in ‘All songs’, ‘Offline’, and ‘Favorites’ list (04-15)
Optimization – Added album names in music list (04-15)
Optimization – Album cover on playing page was set as small by default (04-15)
Fix – Volume would decrease if new songs were added to the current playing music list (04-15)
Fix – Lyric playing status was incorrect after skipping a song (04-15)
Fix – Listening to local music could choose streaming quality (04-15)
Fix – Part of playing page background was transparent (04-15)
Fix – Display error when entering playing page (04-15)

[Prakiraan Cuaca]
Fix – Sometimes, weather animations displayed abnormally (05-19)
Fix – Sometimes, city weather background was black (05-27)
Fix – Weather animation displayed incorrectly sometimes (05-27)
Fix – Sometimes raining animations did not change directions according to gravity sensor (06-02)
Fix – RAM leak caused by sharing weather conditions (06-02)

[Pengaturan]
New – Added transition animation when connecting WiFi (05-21)
Optimization – Apps notification will not ring in Do not disturb mode (04-16)
Fix – Sometimes, incorrect WiFi password prompt did not show after a long time (05-21)

[File Explorer]
Fix – Files in WiFi router could not be opened (04-14)
Fix – Lagging issue when loading thumbnails (05-21)

[Email]
New – Contacts managing feature (05-12)
Optimization – Support retrying if failed to download email content (05-12)
Fix – IMAP and POP3 accounts could not open zip type attachments (05-12)
Fix – UI error when using large font (05-12)

[Browser]
Optimization – Optimized address bar height (05-26)

[Kalendar]
Optimization – New events can be created without titles (05-14)
Fix – Editing reminders might cause Calendar to FC (04-21)
Fix – Sometimes, weather condition displayed incorrectly in Calendar (05-28)
Delete – Removed Dismiss button for events notification reminders (06-02)

[Jam dan Kalkulator]
Fix – UI display error when using large font (05-19)

[Mi Cloud]
New – Alarm clock settings can be restored from Mi Cloud when switching to new devices (05-19)
Optimization – Optimized Mi Cloud settings page (05-19)
Fix – FC error in some situations (06-08)

Buat yang tidak sabaran bisa ambil rom miui 6 nya di sini versi recovery sedangkan untuk versi fastboot bisa ambil di sini (khusus untuk ekor 11, 17, 19), sedangkan untuk ekor 13 (masih dalam proses evakuasi)
Cara flashing romnya
Versi Recovery rom .zip:
1. Ambil rom tipe recovery di atas lalu rubah menjadi update.zip
2. Pindahkan ke internal memory redmi 2. Ingat taruhnya di luar saja. Jangan di dalam folder
3. Masuk ke mode recovery lalu pilih English > install update.zip to system
4. Nanti Xiaomi Redmi 2 kamu bakal reboot sendiri
5. dan proses flashing rom miui 6 pun berjalan
6. Setelah berhasil masuk ke setup wizard, silahkan pengisian seperti biasa

Versi Fastboot rom .tgz:
1. Untuk rom yang satu ini, admin sarankan lakukan backup data-data penting dulu yang ada di internal memory Redmi 2 ke komputer
2. Ekstrak rom fastboot.tgz tadi menggunakan file ekstraktor seperti winrar atau 7zip. Nanti kamu bakal mendapati file berekstensi .bat beserta satu folder Image
3. Matikan xiaomi redmi 2 kamu lalu masuk ke mode fastboot (aktifkan mode usb debugging terlebih dahulu) dengan cara tekan dan tahan tombol Power + volume bawah secara bersamaan dalam kondisi redmi 2 prime mati. Jika sudah muncul tulisan fastboot, lanjut sambungkan ke komputer via kabel USB
4. Jalankan Mi Flashtool (jika belum punya silahkan ambil di sini)
5. Selebihnya bisa kamu lihat cara flashing rom miui melalui video yang ada di bawah ini:

ke depannya admin akan membuat tutorial cara Double Tap to Wake khusus untuk Miui 6 v6.6.6.0 ini. untuk sekarang ini admin bagikan dulu rom nya. Semoga kamu yang masih setiap pada Xiaomi Redmi 2 nya tetap betah menggunakannya. Salah satu kelebihan dari smartphone Xiaomi itu adalah dukungan developer nya. Entah dari Xiaomi langsung maupun dari pihak ketiga seperti para MI fans di seluruh dunia. Jika ada yang kurang dipahami silahkan tulis di kolom komentar. Jangan lupa follow akun google plus admin, +1, like dan bagikan. Salam admin miuitutorial.com