Peringkat Negara Yang Penduduknya Paling Ramah Sedunia

Selama tiga tahun berturut-turut, Expat Insider, salah satu lembaga survei ekspatriat di seluruh dunia, menganalisa kehidupan sehari-hari ekspatriat di lebih dari 60 negara. Sebanyak lebih dari 14 ribu partisipan yang tinggal di 191 negara dan teritorial mengambil bagian dalam survei ini dan melaporkan bagaimana kehidupan mereka sehari-hari di negara asing.

Survei yang dilakukan Expat Insider didukung oleh InterNations dan difasilitasi oleh perusahaan market independen GmbH. Survei online ini berlangsung pada tanggal 18 Februari 2016 hingga 13 Maret 2016 dan dipromosikan melalui situs dan media sosial InterNations.

Survei ini mencakup topik yang cukup luas, termasuk fakta soal data demografis dan proses perpindahan setiap ekspatriat. Survei ini juga fokus pada kebahagiaan partisipan mereka dengan berbagai faktor yang terkait dengan negara tempat mereka tinggal dan kepribadian setiap partisipan.

indy100.independent.co.uk> Memangnya negara apa aja sih yang masuk daftar negara paling ramah di dunia?

1. Taiwan
taiwan.gov.tw2. Uganda

3. Kosta Rica

4. Meksiko

5. Kolombia

6. Oman

7. FIlipina

8. Selandia Baru

9. Vietnam

10. Portugal

11. Brasil
saidmurat.net12. Spanyol

13. Ekuador

14. Kanada

15. Romania

16. Bahrain

17. Malta

18. Indonesia

19. Ukraina

20. Irlandia

21. Thailand
thaiconsulate.az22. Argentina

23. Australia

24. Cyprus

25. AS

26. Yunani

27. Peru

28. Maroko

29. Jepang

30. Israel

Baca juga: Setelah Kamu Melihat Kondisi di 12 Negara Ini, Kamu Akan Bersyukur Tinggal di Indonesia

31. Uni Emirat Arab
utility-share.blogspot.com32. Malaysia

Lanjutkan membaca artikel di bawah

Editor’s picks
33. Tanzania

34. India

35. Kenya

36. Turki

37. Mesir

38. Kazakhstan

39. Mozambik

40. Polandia

41. Luksemburg
reddit.com42. Britania Raya

43. Tiongkok

44. Nigeria

45. Belanda

46. Hungaria

47. Italia

48. Panama

49. Afrika Selatan

50. Korea Selatan

51. Singapura
loop.co.id52. Hong Kong

53. Belgia

54. Finlandia

55. Jerman

56. Perancis

57. Cile

58. Austria

59. Rusia

60. Denmark

61. Qatar
businessinsider.co.id62. Swedia

63. Norwegia

64. Swiss

65. Republik Ceko

66. Saudi Arabia

67. Kuwait

Indonesia masuk 20 besar, keren ya!

Kira-kira kamu mau liburan ke negara apa?

Baca juga: Daftar 10 Negara dengan Jam Kerja Paling Ekstrim di Dunia!